Monday, August 6, 2007

Bebek Hokkian

Bahan :
400 gr bebek
2 sdm minyak sayur
2 jahe diiris halus
1 cabe merah dibuang bijinya
2 sdt gula pasir
2 sdt kecap asin
1 sdt cuka hitam
250 cc air
2 sdm kecap manis

Cara Membuat :
Minyak sayur dipanaskan, jahe dan cabe ditumis, bebek ditumis, lalu diberi air. Masukkan kecap asin, gula pasir, kecap manis, cuka hitam, kemudian diungkep selama kurang lebih 2 - 5 menit atau sampai matang.

No comments:

Post a Comment