Monday, February 14, 2011

kalimat majemuk

kalimat majemuk adalah kalimat yang memiliki lebih dari satu predikat atau kalimat yang dibentuk oleh dua kalimat tunggal atau lebih.
kalimat majemuk dapat dibedakan menjadi 2 yaitu
1. kalimat majemuk setara yaitu kalimat yang unsur- unsurnya memiliki hubungan setara
2. kalimat majemuk bertingkat yaitu kalimat yang unsur - unsurnya tidak sederajat.

No comments:

Post a Comment